Bisnis jualan frozen food adalah usaha yang berkembang pesat karena memberikan kemudahan dan kenyamanan bagi konsumen. Ini alasan kenapa kamu harus berbisnis Frozen Food :
- Pasar yang luas
- Kemudahan Penyimpanan dan Penggunaan:
Produk beku memiliki umur simpan yang lebih lama daripada produk segar, sehingga konsumen dapat menyimpannya lebih lama dan menggunakannya sesuai kebutuhan.
- Ragam Produk:
Berbagai jenis makanan, mulai dari daging, ikan, sayuran, camilan, hingga makanan siap saji, tersedia dalam bentuk beku.
- Diversifikasi Produk:
Peluang untuk mengembangkan produk dengan tambahan nilai seperti makanan organik, bebas gluten, atau pilihan diet khusus seperti vegetarian atau keto.
- Jalur Distribusi yang Fleksibel:
Produk beku dapat didistribusikan melalui berbagai saluran seperti toko kelontong, supermarket, layanan pengantaran, dan penjualan daring.
Usaha Frozen Food sangat menjanjikan, karena pasaranya dari kalangan mana saja, dan produknya pun biasa menjadi menu makanan di Cafe, Angkringan, Hotel, dan Resto. Yuk Bisnis Frozenfoods!!
Mau Buka Toko Frozen Food?
Buat kamu yang lagi nyari distributor Frozen Food kami siap membantu, kami memiliki area distribusi sampai ke Banjarnegara, Purwokerto, Purbalingga, Wonosobo, Kebumen, Cilacap, Tegal, Brebes, Pemalang, dan Sekitarnya.
Kenapa haru bermitra dengan Hana Makmur?
- Terbesar dan terlengkap di Banyumas raya
- Pengiriman setiap hari
- Harga bersaing
- Banyak promo
- dan keuntungan lainnya